MEMOTONEWS - Fenomena hujan es teryata tidak hanya terjadi di daerah utara Banjarnegara beberapa waktu yang lalu.
Senin (27/12/2021) kejadian langka berupa juga l terjadi di wilayah Kecamatan Gumelar dan Kecamatan Pekuncen Kabupaten Banyumas pada saat hujan deras.
Seperti terekam dalam video amatir yang beredar di media sosial what's app. Warga tampak kaget venomena ini. Dengan dengan logat kental Jawa Banyumas khas Kecamatan Gumelar.
Warga tampak heboh dan berucap udan es kie, dengan bahasa jawa yang khas Banyumas. Dalam video tersebut warga merekam detik-detik butiran-butiran bening menyentuh jalan dan menimbulkan bunyi 'kemratak' di atap genteng maupun seng milik warga. (*)
(FOTO : Tangkapanan layar video amatir)